Pengertian Dan Teknik Dasar Cara Melakukan Set Shoot Dalam Permainan Bola Basket. Bola basket adalah permainan yang di bawa dari Amerika dan popular di Indonesia. Permainan bola basket adalah salah satu cabang olahraga yang memiliki berbagai rangkaian teknik dalam melakukannya. Keberhasilan suatu tim basket untuk memenangkan pertandingan adalah shooting atau penembakan ke ring. Salah satu teknik shooting atau menembak adalah Set Shoot yang kali ini akan di bahas mengenai pengertian dan teknik dasar cara melakukan set shot dalam permainan bola basket. Penting untuk memahami beberapa cara melakukan set shoot bagi para pemula.
Set Shoot itu sendiri adalah bagian dari teknik Shooting atau menembakan bola ke ring. Lalu apa sebenarnya set shoot dan bagaima teknik-teknik melakukan tembakan ini? Mari kita pelajari selengkapnya di beberapa sub pembahasan berikut ini.
Pengertian Set Shoot
Set Shoot adalah bagian dari teknik shooting yaitu menembakan bola ke ring. Set Shoot adalah teknik menembakan bola dengan kedua tangan dan dilakukan tanpa lompatan. Tembakan ini dilakukan saat pemain melakukan lemparan bebas atau ketika pemain tidak mendapatkan halangan saat shooting selama pertandingan berlangsung.
Akan tetapi tembakan set shoot ini sangat jarang dilakukan pada permainan bola basket biasa karena apabila penembak tidak melompat maka tembakannya akan mudah dihalangi lawan. Selain teknik shooting, baca juga "teknik-teknik passing (operan) dalam olahraga bola basket".
Cara Melakukan Set Shoot Dalam Permainan Bola Basket
Shooting atau menembakan bola dalam permainan bola basket dapat di lakukan dengan teknik Set Shoot, yaitu menembakan bola dengan satu tangan. Berikut ini sda beberapa langkah yang harus diperhatikan saat melakukan set shoot dalam permainan bola basket di antaranya sebagai berikut:
1. Luruskan kedua lutut
Bersikap siap dan kedua lutut di luruskan menghadap ke ring
2. Lihat dan fokuskan mata ke arah target (ring)
Saat sikap sudah siap, fokuskan mata ke arah sudut lemparan
3. Rentangkan kaki, punggung dan bahu
Hal ini dilakukan agar tidak tegang dan mengganggu konsentrasi penembak
4. Lenturkan pergelangan dan jari-jari kedepan
5. Lepaskan ibu jari
6. Tangan mengimbang pada posisi bola lepas
7. Irama yang seimbang
Itulah beberapa cara melakukan set shoot dalam permainan bola basket yang perlu diperhatikan agar tembakan tepat pada sasaran dan sukses sehingga di dapat point tambahan. Sebelum melaukan set shoot sesungguhnya, seorang pemain basket dapat berlatih melakukan set shoot di lapangan.
Shooting atau menembakan bola dalam permainan bola basket dapat di lakukan dengan teknik Set Shoot, yaitu menembakan bola dengan satu tangan. Berikut ini sda beberapa langkah yang harus diperhatikan saat melakukan set shoot dalam permainan bola basket di antaranya sebagai berikut:
1. Luruskan kedua lutut
Bersikap siap dan kedua lutut di luruskan menghadap ke ring
2. Lihat dan fokuskan mata ke arah target (ring)
Saat sikap sudah siap, fokuskan mata ke arah sudut lemparan
3. Rentangkan kaki, punggung dan bahu
Hal ini dilakukan agar tidak tegang dan mengganggu konsentrasi penembak
4. Lenturkan pergelangan dan jari-jari kedepan
5. Lepaskan ibu jari
6. Tangan mengimbang pada posisi bola lepas
7. Irama yang seimbang
Itulah beberapa cara melakukan set shoot dalam permainan bola basket yang perlu diperhatikan agar tembakan tepat pada sasaran dan sukses sehingga di dapat point tambahan. Sebelum melaukan set shoot sesungguhnya, seorang pemain basket dapat berlatih melakukan set shoot di lapangan.
Source : tutorialolahraga.com